Minggu, 05 Mei 2019

9 Faktor yang Anu

Dari jurnal yang sedang kubaca:

Ada 9 faktor yang meningkatkan penyakit jantung koroner; kolesterol tinggi, merokok, stres, diabetes, tekanan darah tinggi, abdominal obesitas, tidak mengonsumsi alkohol sama sekali, tidak berolahraga, dan kurang mengonsumsi sayuran/buah-buahan.

Ada yang merasa aneh dengan 9 faktor itu? “Tidak mengonsumsi alkohol sama sekali” termasuk faktor yang dapat meningkatkan risiko penyakit jantung koroner! Jadi kita perlu mabuk sesekali atau bagaimana ini?

Ehm, abdominal obesitas itu apa? Perut yang lebih besar dari bokong.


*) Ditranskrip dari timeline @noffret, 30 Oktober 2018.

 
;